- Toko Akrilik Online Pertama di Indonesia Dengan Berbagai Produk Custom Sesuai Permintaan
- Kami Melayani Pemesanan Seluruh Indonesia
- Spesialis Pembuatan Neonbox dan Huruf Timbul Akrilik
- Sewa Podium Untuk Segala Keperluan Acara dengan Harga Sewa Termurah
Cara Memotong Akrilik Tanpa Laser – Cukup Pisau Cutter
Cara Memotong Akrilik Tanpa Laser Cukup Pisau Cutter Seringkali menjadi Kendala Bagi Sebagian Orang. Terlebih mereka yang belum familiar dengan jenis bahan yang satu ini. Ditambah lagi tidak punya mesin laser untuk memotong. Tapi tidak perlu khawatir, karena kami akan membagikan tips mudah bagaimana memotong akrilik dengan pisau cutter tanpa Mesin Laser dengan hasil yang tetap rapi dan halus.
Pertama yang perlu disiapkan adalah Pisau Cutter Acrylic. Cutter Akrilik memiliki jenis yang berbeda dengan cutter pada umumnya yang memanjang. Bentuknya sedikit lebih kecil dengan mata pisau runcing dikedua sisinya. Jadi pastikan menggunakan pisau acrylic yang tepat karena tidak bisa menggunakan cutter biasa.
Untuk lebih jelasnya kami sudah menyipakan beberapa gambar ilustrasi yang dapat membantu kalian dalam menerapkan cara memotong akrilik tanpa mesin dengan benar. Berikut langkah-langkahnya :
Persiapan Bahan Cara Memotong Akrilik
Siapkan bahan akrilik yang akan dipotong dengan menandai titik potong menggunakan pensil atau spidol untuk mendapatkan hasil yang presisi. Pastikan pelapis jangan dilepas terlebih dahulu dari akrilik untuk menghindari lecet pada permukaan akrilik.
Pisau Cutter Akrilik
Perhatikan pada bagian pisau apakah masih tajam atau ada bagian yang tumpul. Pastikan semua dalam kondisi baik untuk mendapatkan hasil potong Akrilik lembaran yang lebih baik. Pisau cutter akrilik ini memiliki tingkat keawetan yang terbilang cukup awet dan dapat digunakan untuk memotong akrilik dalam jumlah banyak tanpa perlu diasah.
Siapkan Penggaris Atau Bidang Lurus
Memotong akrilik yang benar tidak serta merta langsung menggoreskan pisau cutter ke permukaan akrilik. Perlu papan atau penggaris untuk membuat hasil potongan lebih rapi an presisi. Jika tidak ada penggaris bias menggunakan akrilik potongan lainnya sebagai alat bantu untuk membuat lebih rapi.
Membuat garis Bantu Potong
Setelah semua siap dari bahan dan papan/penggaris, letakan pisau cutter akrilik tegak lurus untuk mendapatkan posisi yang pas sesuai ukuran. Lakukan langkah ini dari bagian bawah dan dorong ke atas untuk membuat garis bantu potong.
Proses memotong Akrilik
Setelah Garis bantu terbuat dari langkah sebelumnya, tarik dan tahan pisau cutter sampai kebagian bawah dengan hati-hati. Untuk cara ini lakukan minimal 2 kali tergantung dari ketebalan bahan yang dipotong. Lebih banyak perulangan akan lebih mudah dalam proses potongnya.
Buka Dengan Kedua Ibu Jari
Teknik memotong akrilik tidak perlu sampai patah saat menggunakan pisau. Cukup buat beberapa goresan kurang lebih setengah dari tebal akrilik, kemudian buka dengan kedua ibu jari dengan bantuan dorongan jari telunjuk kearah atas secara bersamaan. Dengan cara seperti ini maka akrilik akan otomatis terpotong sesuai dengan jalur yang sudah dibuat dengan pisau cutter dilangkah sebelumnya.
Hasil Potongan
Untuk hasil potongannya dapat dilihat lebih rapih dan halus meskipun tanpa menggunakan mesin laser. Ini bias menjadi opsi buat kalian yang ingin membuat kreasi prosuk dari akrilik tapi terkendala mesin laser. Cukup dengan pisau cutter sudah bias potong akrilik dengan rapi.
Demikian tips memotong akrilik tanpa Laser semoga dapat menjadi referensi buat kalian semua. Untuk lebih lengkapnya silahkan simak video Berikut:
Cara Memotong Akrilik Tanpa Laser – Cukup Pisau Cutter
Cara Membuat Huruf Timbul Kayu: Panduan Lengkap
Diposting oleh Masku CreativeMembuat huruf timbul kayu bisa menjadi cara yang bagus untuk menambahkan sentuhan dekoratif pada proyek kayu Anda. Apakah Anda ingin menambahkan nama pada pintu kamarnya atau menambahkan kata-kata yang menginspirasi di dinding ruang tamu Anda, huruf timbul kayu bisa menjadi pilihan yang tepat. Meskipun terdengar seperti proyek yang rumit, sebenarnya membuat huruf timbul kayu cukup…
SelengkapnyaMengenal Apa Itu Akrilik?
Diposting oleh Masku CreativeKaca Akrilik Atau Acrylic Saat ini sedang menjadi tren untuk berbagai keperluan Display dan promosi. Kaca akrilik sendiri memiliki beberapa kelebihan yang tidak ditemukan pada jenis kaca lainnya. Salah satu kelebihan kaca akrilik yang paling umum adalah materialnya yang dapat dibentuk dengan mudah sesuai motif yang diinginkan. Ini tentu menjadi pilihan tepat bagi pengrajin yang…
SelengkapnyaMaksud dan Keuntungan dari Huruf Timbul Custom
Diposting oleh Masku CreativeHuruf timbul custom adalah elemen desain grafis yang terbuat dari bahan berbentuk 3D atau polos yang ditempatkan pada permukaan. Bentuk dan ukuran huruf timbul dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan selera, sehingga menjadi pilihan populer dalam pembuatan tanda toko, nama gedung, atau bahkan logo. Keuntungan dari Huruf Timbul Custom Membuat Tampilan Lebih Menarik Huruf timbul custom…
SelengkapnyaPanduan Mendesain Huruf Timbul yang Menarik
Diposting oleh Masku CreativeApakah Anda ingin membuat desain huruf timbul yang menarik untuk proyek Anda? Kami di sini untuk membantu Anda. Dalam artikel ini, kami akan memberikan panduan langkah demi langkah tentang cara mendesain huruf timbul yang menarik dan efektif untuk digunakan dalam proyek Anda. Langkah-Langkah Mendesain Huruf timbul Pilih Jenis Huruf yang Tepat Untuk mendesain Huruf Timbul…
SelengkapnyaCara Perawatan Produk dari Akrilik
Diposting oleh Ulfy NurazizahAcrylic merupakan kaca yang terbuat dari polimer sintetis dari metil metakrilat. Saat ini akrilik banyak digunakan untuk berbagai macam produk contoh podium akrilik,display akrilik,box akrilik,papan nama akrilik,dan masih banyak lagi.Berbicara tentang produk akrilik,tentu saja banyak macam produk yang terbuat dari akrilik.Dan jika anda sudah tau atau sedah memiliki produk dari akrilik pasti kalian bertanya-tanya bagaimana…
SelengkapnyaJasa Sewa Podium Akrilik
Diposting oleh Masku CreativeJasa Sewa Podium Akrilik Saat ini banyak yang membutuhkan Jasa Sewa Podium / mimbar untuk berbagai keperluan acara sebagai sarana untuk menyampaikan informasi di depan public / audien. Jenis Podium sendiri terbilang cukup banyak mulai dari jenis bahan dan model podium yang bervariasi. Ada yang terbuat dari bahan akrilik, kayu dan bahkan stainless/galvanis sesuai dengan…
SelengkapnyaLetterbox Huruf Timbul Akrilik SMK Bina Bhakti
Huruf Timbul Acrylic dapat menjadi media promosi yang sangat efektif untuk mengenalkan produk / brand anda. Pemasangannya yang mudah dan dapat disesuaikan dengan berbagai kebutuhan, serta dapat dikreasikan dengan kombinasi stainless, LED dan lain sebagainya dapat menjadi nilai lebih khususnya untuk menarik minat konsumen. DETAIL PRODUK Bahan : Acrylic Kapur 2…
Rp 18.000 Rp 25.000Letterbox Huruf Timbul Akrilik Frontone Cabin
Huruf Timbul Acrylic dapat menjadi media promosi yang sangat efektif untuk mengenalkan produk / brand anda. Pemasangannya yang mudah dan dapat disesuaikan dengan berbagai kebutuhan, serta dapat dikreasikan dengan kombinasi stainless, LED dan lain sebagainya dapat menjadi nilai lebih khususnya untuk menarik minat konsumen. DETAIL PRODUK Bahan : Acrylic Kapur 2…
Rp 18.000 Rp 25.000Podium Akrilik – Mimbar Acrylic PD14
Dengan desain yang minimalis serta modern, Podium Akrilik ini dapat menjadi pelengkap berbagai acara anda untuk menyampaikan pidato di atas panggung atau di depan audience. Terbuat dari material berbahan dasar Akrilik yang telah teruji dapat bertahan di berbagai kondisi serta menggunakan teknik laser cutting membuat hasil produk menjadi sangat presisi dan berkesan mewah. Adanya space…
Rp 1.750.000 Rp 2.012.500Frame Case Hiasan Saklar Lampu Custom Gambar One Piece
Frame Case Hiasan Saklar Lampu Custom Gambar One Piece Ide unik untuk mempercantik tampilan dinding rumahmu! Segera miliki Frame atau Hiasan saklar ini dengan gambar yang bisa custom sesukamu! DETAIL PRODUK Bahan : Acrylic 3mm Ukuran : 8,5 x 8,5cm (bisa custom) Cetak : Print UV Logo : Desain & Logo Custom
*Harga By WATentcard Akrlilik Ukuran 1/3F Portrait – TCF3TP
Tentcard Acrylic ini terbuat dari material berbahan dasar Acrylic berkualitas serta didukung menggunakan teknik laser cutting sehingga hasilnya lebih presisi dan berkesan mewah. Tentcard ini sangat cocok digunakan untuk berbagai keperluan seperti menjadi display untuk brosur, flyer, tempat menu dan lain sebagainya sehingga tertata lebih rapi. Detail Produk Tebal : Acrylic Clear 2 mm…
Rp 17.000 Rp 32.000Plakat Mobile Legend Akrilik Custom Trophy Turnamen
Karena penghargaan bukan hanya sekedar ucapan, berikan sesuatu yang dapat mereka kenang. Miliki Plakat Mobile Legend Untuk Turnamen. Jadikan momen-momen anda menjadi lebih berkesan dengan menggunakan Plakat Akrilik Custom Trophy Turnamen Mobile Legend ini. Plakat Akrilik Custom Trophy Turnamen Mobile Legend ini merupakan pilihan yang sangat efisien untuk dijadikan penghargaan, apresiasi ataupun hadiah di momen-momen…
Rp 225.000 Rp 250.000
Belum ada komentar, jadilah yang pertama memberikan komentar.